3 Resep Snack Untuk Buka Puasa Menggunakan Bahan Sederhana, Dijamin Enak dan Mudah Dibuat di Rumah
TRI BUN-MEDAN.com -Waktu berbuka puasa lebih baik tidak langsung diisi dengan makanan berat.
Lebih nikmat berbuka dengan menu takjil berupa snack dan minuman manis.
Sembari mengisi waktu ngabuburit, membuat takjil sendiri di rumah akan sangat mengasyikkan.
Berikut ini 3 resep snack buka puasa yang enak, dirangkum dari SajianSedap.grid.id.
1. Risoles Sosis Bakar Mayo
Bahan:
- 100 gram tepung terigu protein sedang
- 1/4 sendok teh garam
- 1 butir telur
- 250 ml susu cair
- 1/2 sendok makan margarin, lelehkan
- 700 ml minyak untuk menggoreng
Bahan Isi:
- 7 buah sosis sapi
- 1 sendok makan margarin
- 3 sendok makan mayones
- 1 sendok makan saus sambal
- 7 lembar daun selada, disobek-sobek
Bahan pencelup:
- 4 butir telur, dikocok lepas
Bahan pelapis:
- 200 gram tepung panir oranye
"Snack" - Google Berita
May 15, 2020 at 10:11AM
https://ift.tt/35ZEGCg
3 Resep Snack Untuk Buka Puasa Menggunakan Bahan Sederhana, Dijamin Enak dan Mudah Dibuat di Rumah - Tribun Medan
"Snack" - Google Berita
https://ift.tt/2MXuD8x
Shoes Man Tutorial
Pos News Update
Meme Update
Korean Entertainment News
Japan News Update
Bagikan Berita Ini
0 Response to "3 Resep Snack Untuk Buka Puasa Menggunakan Bahan Sederhana, Dijamin Enak dan Mudah Dibuat di Rumah - Tribun Medan"
Posting Komentar