
Facebook kembali terjungkal skandal, setelah sebuah firma riset data politik yang digunakan oleh timses Trump dituduh mengakses data 50 juta pengguna facebook, untuk mempengaruhi mereka dengan berita hoaks semasa kampanye pilpres AS. Selengkapnya ikuti laporan Patsy Widakuswara dan tim VOA.
Bagikan Berita Ini
0 Response to "Facebook Kembali Tersangkut Skandal Hoaks"
Posting Komentar