Search

Serangan Pisau di Wina, Beberapa Orang Luka-luka

Media Austria melaporkan beberapa orang dilaporkan luka-luka dalam serangan dengan menggunakan pisau di Wina.

Associated Press mengutip situs berita heute.at melaporkan bahwa serangan itu terjadi Rabu sore (7/3), ketika seorang laki-laki bersenjata pisau menyerang secara acak para pejalan kaki di dekat taman Prater yang terkenal, di ibukota Wina.

Mengutip juru bicara kepolisian setempat, Austria Press Agency melaporkan tiga orang menderita luka serius dan polisi masih memburu pelaku serangan itu.

Hingga laporan ini disampaikan, belum diketahui motif serangan tersebut. [em]

Let's block ads! (Why?)

Read For More Serangan Pisau di Wina, Beberapa Orang Luka-luka : http://ift.tt/2D99D75

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Serangan Pisau di Wina, Beberapa Orang Luka-luka"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.