Search

Kebakaran Maut Terjadi di Rumah Sakit di Taiwan

Sembilan orang tewas dan setidaknya 15 lainnya luka-luka akibat kebakaran di sebuah rumah sakit di Taiwan, Senin (13/8).

Api mulai mengamuk sebelum fajar di Rumah sakit Taipei. Kobaran api itu terjadi di bangsal perawatan pasien yang sakit parah dan secara klinis dianggap sulit sembuh.

Pihak berwenang mengatakan penyebab kebakaran sedang diselidiki. [lt]

Let's block ads! (Why?)

Read For More Kebakaran Maut Terjadi di Rumah Sakit di Taiwan : https://ift.tt/2w44Hiu

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Kebakaran Maut Terjadi di Rumah Sakit di Taiwan"

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.